Home » » Resep: NASI GURIH PAKAI RICE COOKER

Resep: NASI GURIH PAKAI RICE COOKER

Written By Unknown on Thursday, July 25, 2013 | 2:49 PM



Berikut adalah resep sederhana bikin nasi uduk gurih dengan menggunakan rice cooker beserta panduan cara memasaknya.

Bahan:
  • 3 cangkir beras, cuci bersih
  • 3 lembar daun salam
  • 2 batang serai
  • 1 sdt garam
  • 1 kotak (200 ml) santan kara
  • air secukupnya
CARA MEMBUAT NASI UDUK GURIH PAKE RICE COOKER :
  1. Masukkan beras ke dalam wadah rice cooker, masukkan santan kara dan air, aduk rata. Masukkan daun salam, serai, garam, aduk rata.
  2. Nyalakan rice cooker hingga 20 menit atau ¾ matang, aduk sebentar dan perlahan hingga santan rata lalu tutup kembali. Setelah matang, aduk lalu tutup sebentar hingga nasi tanak. Angkat dan sajikan beserta pelengkapnya.
Share this article :

0 comments:

Post a Comment

Bro Comment :

  • natomacbride
    natomacbrideJammin' Jars Casino Has Arrived in Las Vegas, NVThe Jamm…
  • Anonymous
    AnonymousYang di rumah ku udah 20cm
  • Franata
    FranataBang kasus sama apa ad sekema contohnya..
  • Muhammad Zohaib
    Muhammad ZohaibIs this a paid topic or do you change it yourself?However, s…
  • Anonymous
    AnonymousPosisinya mati mesin pulsator di putar suara krotok-krotok ,…
  • Anonymous
    AnonymousKatoda adalah tempat terjadinya reaksi reduksi yang elektrod…
  • Anonymous
    AnonymousAdakah group petani jenitri?
Widget byWay2Blogging

follower facebook

tweet

Polling:

Bagaimana Menurut Anda Blog ini?
Bagus0%
Lumayan0%
Kurang0%
Kurang sekali0%

ads

Isi Blog:

Powered By Blogger

Artikel:

People View

 
Support : http://belajarofficeizzat.blogspot.com | http://tutorbuatblogizzat.blogspot.com | http://aldebaranizzatd.blogspot.com/
Copyright © 2013. Serbaserbi - All Rights Reserved
Template added by Creating Website Publis Blog Mas Template
Proudly powered by Blogger